Spesialis Prostodontik

Spesialis prostodontik memberikan pelayanan dokter gigi spesialis yang melayani pasien dengan keluhan adanya gigi yang hilang, bahkan sampai memperbaiki kehilangan tinggi wajah dan tonus otot wajah karena kehilangan gigi.

Kapan harus datang ke spesialis prostodontik :

  • Ketika ada gigi yang hilang karena usia
  • Ketika ada gigi yang hilang karena trauma/tabrakan
  • Ketika ada gigi yang hilang akibat adanya infeksi atau tumor pada rahang
  • Ketika sudah ada gigi yang dicabut

Pelayanan Dokter Gigi Spesialis Prostodontik meliputi:

  • Pembuatan gigi tiruan dari berbagai bahan konsensional sampai bahan terkini dari hanya satu gigi sampai pembuatan gigi tiruan lengkap untuk kedua rahang
  • Menangani gangguan sendi rahang (TMJ)
  • Pembuatan mahkota gigi dan jembatan gigi (dental bridge)
  • Pembuatan protesa periodontal
  • Perawatan preprostetik
  • Pembuatan bola mata tiruan

DAFTAR DOKTER GIGI SPESIALIS PROSTODONTIK :

  • Aprillia Adenan, drg., Sp. Pros (K)
  • Taufik Sumarsongko, drg., Sp.Pros (K)
  • Dr. Hj. Erna Kurnikasari, drg., Sp.Pros (K)
  • Dr. Lisda Damayanti, drg., Sp.Pros(K)